Rabu, 16 Desember 2009

selalu ada hikmah

Al insaanu bi tafsiir Wallaahu bi taqdiir....Manusia hanya bisa berencana tapi Allah yang menentukan....entah berapa kali kata - kata ini kita dengar keluar masuk telinga kita....tetapi tetap saja banyak orang di sekitar kita yang kesal setiap kali keinginan dan rencana matangnya tertampar dan terbawa angin.....


Lamma qadallaahul khalqa kataba fii kitaabihi fahuwa 'indahu fauqal 'arsyi...inna rahmatii ghalabat ghadhabii...Ketika Allah menetapkan ciptaan maka Dia menulis dlm kitab Nya yg ada pd Nya di atas Arsy...Sesungguhnya rahmat Ku mengalahkan kemurkaan Ku....Jadi ketika segala sesuatu yg tdk kita inginkan hadir dlm kehidupan kita...mk hal itu tetap merupakan rahmat Nya...Allah tahu dan kita tdk tahu....selalu ada hikmah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar